Cara Membuat Halaman About Me di Blog dengan Mudah
1. Silahkan log in terlebih dahulu di blog anda masing-masing di url www.blogger.com2 Kemudian silahkan anda menuju ke dashbord/home dan pilih pages/halaman seperti gambar dibawah ini.
3. Silahkan anda pilih halaman baru/new page yang saya lingkari pada gambar diatas. Nanti ada pilihan halaman kosong/blank page dan halaman yang tinggal memasukkan alamat web/web address.
4. Jika anda memilih halaman yang hanya memasukkan alamat web/web address, maka akan tampil seperti gambar dibawah ini. Anda tinggal menulis judul halaman dan alamat url nya saja, dan kemudian klik save. Namun, sebelumnya anda sudah terlebih dahulu membuat posting tentang about me di blog anda.
5. Jika anda memilih halaman kosong/blank page, maka akan tampil seperti gambar dibawah ini. Silahkan anda tulis about me pada kolom judul dan silahkan anda tulis tentang profil diri anda pada halaman yang kosong tersebut sesuka anda.
6. Setelah anda selesai menulis tentang about me. Silahkan pilih publish/publikasikan. Nanti akan tampil seperti gambar dibawah ini.
Caranya cukup mudah bukan? kalau masih
bingung mungkin anda bisa langsung mempraktikkannya di blog anda
masing-masing, karena dengan praktik nanti akan lebih faham. Pada contoh
saya ini, sebenarnya menu halaman terletak di diatas judul, namun
karena template blog saya tidak support, sehingga halaman blog saya
terdapat disamping. Oleh karena itu, harap maklum.
Ok, demikian informasi sederhana tentang bagaiamana Cara Membuat Halaman About Me di Blog dengan Mudah khususnya untuk blogger. Semoga dapat bermanfaat untuk anda semuanya.Atas perhatiannya saya ucapkan terimakasih banyak.
Wassalamualaikum Wr.Wb
Infonya sangat bermanfaat gan. saya rasa artikel ini membuat saya lebih tahu dan lebih paham.
ReplyDeleteoh iya gan perkenalkan saya seorang blogger pemula yang masih belajar tentang blog.
makanya saya semangat cari info-info lain yang mungkin saja bermanfaat buat saya peribadi.
Oh iya berikut ini artikel yang saya bangga-banggakan gan. dibaca ya.
Cara Membuat Blog dengan Blogger
Cara Memasang Animasi Burung Twitter Melayang di Blog
Cara Memasang Widget Alexa Rank di Blog
Cara Membuat About Me Di Blog
Cara Membuat Buku Tamu Tersembunyi Pada Blogger
Semoga semua yang saya tulis bermanfaat buan agan pribadi termasuk pengunjung blog ini.
Kao mw buat buku tamu agan bisa baca di artikel Cara Membuat Buku Tamu Tersembunyi di Blog
Ok gan. terimakasih lagi atas infonya, semoga agan rajin updatenya dan sukses selalu.
salam kenal dari saya.
makasih gan
ReplyDeleteIya sama sama sigit makasih sudah berkunjung
ReplyDeleteSama sam misbah
ReplyDeletemakasih yaaa gan
ReplyDelete